Lowongan Kerja PT. Stanli Trijaya Mandiri

infolowongan.co.id – Lowongan kerja di PT. Stanli Trijaya Mandiri

Saat ini PT Stanli Trijaya Mandiri kembali membuka lowongan kerja terbaru pada bulan Oktober 2023 untuk mencari calon karyawan yang siap untuk mengisi posisi jabatan yang sedang dibutuhkan. Perusahaan akan mencari kandidat yang terbaik sesuai dengan kualifikasi dan yang cocok untuk posisi yang akan ditempatkan.
Lowongan Kerja Terbaru PT Stanli Trijaya Mandiri Tahun 2023

Adapun dibawah ini adalah posisi jabatan yang tersedia beserta dengan kualifikasinya saat ini bagi Anda para pencari kerja yang tertarik untuk mengembangkan karir.

Posisi Lowongan Kerja PT. Stanli Trijaya Mandiri :

Learning and Development Staff
Responsibilities:
  • Design training policy, training program and Training Need Analysis.
  • Review the syllabus, methods and evaluation of all training programs that will be implemented.
  • Deliver training/coaching to employees.
  • Provide training report.
  • Conduct the training dan manage the training timeline.
  • Evaluates and confirms learning objectives through ongoing needs assessments.
  • Continually evaluates training programs to measure training effectiveness.
Requirements:
  • Minimum Bachelor Degree (All Major).
  • Have experience in the same field minimum 1 years.
  • Understand the Training Need Analysis, Map Competency and Training Module.
  • Have the ability as a trainer or have attended training for trainer.
  • Excellent in Microsoft Office.
  • Have strong communication and public speaking skill, high motivation, strong personality, initiative, ready for challenge.
  • Placement in Bandung Regency – Kopo Katapang.
Bagi Anda yang berminat, silahkan melakukan pendaftaran secara online:
Perjalanan kami dimulai sebagai usaha kecil berskala rumah tangga pada tahun 1988. Kami melakukan semua proses secara tradisional mulai dari menimbang, mencampur adonan, memanggang dengan oven di atas kayu api dan sampai pada akhirnya menggunakan api lilin untuk proses pengemasan. Usaha kami pun terus bertumbuh, berkembang dan semua berubah, kecuali komitmen kami untuk terus mempertahankan bahkan meningkatkan kualitas.
PT. Stanli Trijaya Mandiri terdaftar secara hukum pada tahun 2000. Pada tahun tersebut, kami telah menggunakan mesin-mesin dan komposisi bahan yang lebih baik dalam menghasilkan roti yang semakin baik untuk pelanggan kami. Hal inilah yang menjadi cikal bakal terbentuknya merek Roti Garmelia. Keberadaan merek tersebut adalah cerminan dari komitmen dan dedikasi kami untuk terus menerus meningkatkan mutu produk-produk kami dalam melayani pasar.
Pada tahun 2005, perusahaan kami membuka cabang ke arah industri kue dalam kemasan, dan lahirlah merek Padimas. Nama “Padimas” secara harfiah memiliki makna Padi Emas, yang melambangkan dedikasi kami dalam menggunakan bahan baku terbaik untuk menciptakan produk-produk yang paling bercita rasa.
Seiring perkembangan dalam usaha kami, kami pun semakin menitikberatkan pentingnya standar dan kualitas dari produk-produk kami, oleh karena itu kami pun kemudian memutuskan untuk mendapatkan pengakuan ISO 22000 di tahun 2015. Hal Inilah yang menjadi sebuah tanda bahwa usaha dari PT. Stanli Trijaya Mandiri tidak pernah berhenti. Kami akan terus-menerus berjuang dalam meningkatkan standar dan kualitas produk-produknya.
Share:

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *